May 27, 2012

Membuat Kotak Komentar dibawah Postingan

Kotak komentar merupakan salah satu cara untuk mendekatkan antara pembaca dengan pemilik blog, ini merupakan cara untuk menjadi blog yang interaktif dengan pengunjung. Untuk itu agar pengunjung ingin selalu mengunjungi blog kita ajak mereka untuk memberi komentarnya dengan isi postingan yang kita punya.
Nah saatnya waktu pembuatan kotak komentar dibuat, ikutilah langkah-langkah berikut :
1. Login ke http://draft.blogger.com
2. Piliha setelan dan klik pos & komentar, dan gantilah menjadi tersemat
3. Dan klik save setting deh…
jadi deh mudah kan.. ya sekarang coba pilih salah satu postingan kamu dan klik disana..
pasti ada kotak komentarnya tepat dibawah postingan kamu…

0 comment:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...