May 19, 2012

1 CARA Daftarkan Blog atau Website-mu di Puluhan Mesin Pencari !!!

http://dionbarus.com/wp-content/uploads/2011/07/webtools.jpg

Bagi sebagian orang, indikator kesuksesan sebuah website atau blog adalah dengan banyaknya pengunjung blog/website tersebut atau juga dengan banyaknya comment yang diterima. Dan untuk membuat blog/website kita populer tidak hanya dibutuhkan sebuah karya kreatif dalam bentuk tulisan namun juga dengan bantuan mesin pencari (search engine).
Agar blog atau website kita terbaca oleh mesin pencari itu maka diperlukan sebuah proses yaitu submission atau pendaftaran di search engine. Berhubung banyaknya search engine di dunia maya maka tidak mungkin kita mendaftar satu persatu blog kita ke engine mereka. Disinilah fungsi situs http://freewebsubmission.com , yaitu membantu kita untuk mendaftarkan (submit) blog/website ke puluhan search engine dunia, tidak terkecuali Google dan AltaVista.
Caranya pun dibilang sangat-sangat mudah, hanya dengan memasukan URL blog/situs kita dan email maka seketika juga ada notifikasi bahwa URL blog/website telah ter-index di seluruh database search engine dunia yang ter-afliasi dengan FreeWebSubmission. Kita tak perlu repot-repot lagi mendaftarkan URL situs ke satu-satu search engine yang tentunya memakan banyak waktu.
Untuk mendaftarkan blog atau situs ke FreeWebSubmission, klik disini .

0 comment:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...