January 18, 2012


SleepingWoman
Setelah melakukan seharian, setiap orang pasti membutuhkan tidur atau istirahat yang cukup. Namun karena insomnia, badan sakit, atau masalah lain, banyak orang tidak bisa tidur dengan nyenyak dan sering terbangun di tengah malam. Berikut ini beberapa hal yang bisa dilakukan agar bisa tidur nyenyak sepanjang malam dan saat bangun, badan terasa segar.
•Memakai pakaian tidur seperti piyama atau kaos yang longgar bisa menjaga anda tetap hangat saat tidur. Bahan alami seperti kapas, katun, atau sutra lebih baik daripada bahan sintetis.
•Mandi air panas sebelum tidur. Ini bisa membantu suhu anda tetap hangat, dan membantu anda tertidur dengan mudah.


•Minum susu hangat sebelum tidur
•Menyempatkan waktu untuk berolahraga, akan membantu sirkulasi dalam tubuh dan membuat tubuh jadi hangat serta membuat tidur anda lebih nyaman
•Memakai kaos kaki saat tidur. Selain menghindari dingin, dengan memakai kaos kaki anda bisa bebas dari gigitan nyamuk.
•Jaga kasus anda tetap hangat, tidak terlalu panas, dan juga terhindar dari kelembaban.
•Pilihlah selimut yang berlapis. Karena bisa menjaga suhu, dan mudah disingkirkan jika anda merasa terlalu panas.
•Mencoba selimut elektrik tidak ada salahnya. Dengan selimut yang sudah dihangatkan sebelum anda tidur, maka selimut itu bisa menjaga suhu tetap hangat sepanjang malam.

0 comment:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...